Jumlah Daftar Lengkap 103 Perguruan Tinggi dengan Akreditasi Unggul BAN PT per Juni 2024, Bertambah 8 Dibanding Mei

Jumlah Daftar Lengkap 103 Perguruan Tinggi dengan Akreditasi Unggul BAN PT per Juni 2024, Bertambah 8 Dibanding Mei
Dok. BAN-PT. Jumlah Daftar Lengkap 103 Perguruan Tinggi dengan Akreditasi Unggul BAN PT per Juni 2024, Bertambah 8 Dibanding Mei

Lpkpkntb.com – Informasi Penetapan akreditasi unggul BAN PT sendiri lewat penilaian ketat. Seperti visi, misi, tujuan, dan strategi sebuah institusi pendidikan tinggi harus jelas dan relevan.

Lalu, bagi yang ingin mendapatkan akreditasi unggul harus memiliki struktur organisasi yang efisien dan sistem tata kelola yang transparan serta akuntabel.

Jumlah perguruan tinggi yang meraih akreditasi unggul dari Badan Akreditasi Nasional Perguruan Tinggi (BAN PT) terus bertambah.

Pada bulan Mei, tercatatp ada 95 perguruan tinggi yang memiliki akreditasi unggul, dan kini, pada akhir Juni 2024, jumlahnya meningkat menjadi 103. Itu artinya bertambah 8 dibandingkan Mei.

Baca Juga:

Kejar Predikat Unggul Fakultas Pendidikan UNU NTB Gelar Workshop Re-Akreditasi

Inilah daftar 103 perguruan tinggi raih akreditasi unggul dari BAN PT:

1. Akademi Angkatan Udara (AAU)

2. Akademi Militer Magelang

3. IAIN Manado

4. Institut Pariwisata Trisakti

5. Institut Pertanian Bogor (IPB)

6. Institut Teknologi Bandung (ITB)

7. Institut Teknologi Nasional Bandung

8. Institut Teknologi Sepuluh Nopember (ITS)

9. Politeknik Angkatan Laut

10. Politeknik Elektronika Negeri Surabaya (PENS)

11. Politeknik Ilmu Pelayaran Semarang

12. Politeknik Negeri Bandung

13. Politeknik Pariwisata NHI Bandung

14. Politeknik STTT Bandung

15. Sekolah Tinggi Intelijen Negara

16. Sekolah Tinggi Manajemen PPM

17. Sekolah Tinggi Pariwisata Trisakti

18. Universitas 17 Agustus 1945 Surabaya

19. Universitas Ahmad Dahlan

20. Universitas Airlangga

21. Universitas Aisyiyah Yogyakarta

22. Universitas Al-Azhar Indonesia

23. Universitas Andalas

24. Universitas Atma Jaya Yogyakarta

25. Universitas Bina Nusantara (Binus)

26. Universitas Brawijaya

27. Universitas Bunda Mulia

28. Universitas Ciputra Surabaya

29. Universitas Darussalam Gontor

30. Universitas Dian Nuswantoro

31. Universitas Diponegoro (Undip)

32. Universitas Gadjah Mada (UGM)

33. Universitas Gunadarma

34. Universitas Hang Tuah

35. Universitas Hasanuddin (Unhas)

36. Universitas Indonesia (UI)

37. Universitas Islam Bandung

38. Universitas Islam Indonesia (UII)

39. Universitas Islam Malang

40. Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar

41. Universitas Islam Negeri Ar-Raniry Banda Aceh

42. Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim

43. Universitas Islam Negeri Profesor Kiai Haji Saifuddin Zuhri Purwokerto

44. Universitas Islam Negeri Raden Fatah Palembang

45. Universitas Islam Negeri Raden Mas Said Surakarta

46. Universitas Islam Negeri Sunan Gunung Djati

47. Universitas Islam Negeri Sunan Kalijaga

48. Universitas Islam Negeri Syarif Hidayatullah

49. Universitas Islam Sultan Agung

50. Universitas Jember