UU No. 20/2023 tentang ASN, pemerintah akan menyelesaikan permasalahan tenaga non-ASN. Kabar gembira untuk Anda yang baru saja lulus. Tahun ini, pemerintah membuka ruang lebih luas untuk fresh graduate.
MenPAN RB mengatakan Presiden RI Joko Widodo akan mengumumkan pembukaan seleksi ASN 2024. Kebijakan rekrutmen CPNS 2024 diharapkan mengurangi sedapat mungkin jabatan yang akan terdampak oleh transformasi digital.
Anas mengatakan turunan UU No. 20/2023 tentang Aparatur Sipil Negara (ASN) berupa Rancangan Perpres dapat segera diselesaikan.
Update jadwal pembukaan pendaftaran CPNS 2024 Untuk lebih jelasnya, masyarakat bisa memantau pengumuman pembukaan pendaftaran CPNS 2024 melalui platform di bawah ini: Website resmi Kementerian PANRB: https://www.menpan.go.id/site/
Website resmi BKN: https://www.bkn.go.id/ Portal informasi CASN BKN: https://sscasn.bkn.go.id/ Akun Instagram resmi Kementerian PANRB: @kemenpanrb Akun Instagram resmi BKN: @bkngoidofficial.
