EMOSI !!! Waketum Gerindra Adu Mulut Depan Gerbang KPU Dengan Pamdal Ketika

Setelah berhasil masuk, Habiburokhman tampak masih cekcok dengan anggota Pamdal.

Habiburokhman tampak kesal. Ia mengatakan kesulitan mengenakan id tersebut karena kondisi yang sesak.

“Bagaimana mau makai keadannya begitu, ini buat rakyat kok kalian menghalang-halangi rakyat masuk,” ujar Habiburokhman. “Sangat menyulitkan,” kata Habiburokhman berkomentar.

Adapun administrasi pendaftaran dilakukan di kantor KPU masing-masing tingkatan.

Pada hari ini, PBB, Partai Gerakan Indonesia Raya (Gerindra), dan Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) dijadwalkan mendaftarkan Bacaleg mereka.

Sebagai informasi, KPU membuka pendaftaran bakal calon legislatif di semua tingkatan, mulai DPR RI, DPRD Provinsi, Kabupaten/Kota mulai 1 hingga 14 Mei. (***).