Lpkpkntb.com – Negara Republik Indonesia telah melaksanakan pemilihan umum (Pemilu) serentak pada Rabu (14/2) lalu.
Sampai detik ini, hasil hitung cepat pasangan calon presiden nomor urut 2 yaitu Prabowo Subianto dan Raka Buming Raka, masih memimpin dalam hasil quick count dan juga real count sementara yang diselenggarakan Komisi Pemilihan Umum (KPU).
Baca Juga:
Aduh!! Hanya Dapat 3 Suara Suami Caleg Hajar Ketua RT
Penyebab Kematian Anggota KPPS, Kemenkes: Sekitar 15 Persen Petugas Berusia Lebih dari 55 Tahun
Adapun pemimpin dunia telah memberikan ucapan selamat kepada Menteri Pertahanan (Menhan) RI yakni:
- Perdana Menteri Australia Anthony Albanese.
- Wakil Perdana Menteri Australia Richard Marles.
- Perdana Menteri Singapore Lee Hsien Loong.
- Perdana Menteri Malaysia Anwar Ibrahim.
- Presiden Srilanka Ranil Wickremesinghe.
Bahan Dalam laman Instagram resmi kedutaan Inggris,Perdana Menteri (PM) Inggris Rishi Sunak mengirimkan surat khusus kepada Menteri Pertahanan (Menhan).
Cara Hitung Kursi Anggota DPRD Kabupaten/Kota Dengan Sainte Lague
surat itu berisi ucapan selamat dari London kepada Prabowo yang telah unggul di quick count dan juga hasil hitung sementara Komisi Pemilihan Umum (KPU). Adapun isi surat diunggah melalui akun Instagram @UKInIndonesia.