Sebelum disajikan informasi tentang daftar nilai SKD IPDN 2023 dan perangkingan SKD IPDN 2023, simak penjelasan mengenai nilai ambang batas berikut terlebih dahulu.
Nilai ambang batas merupakan nilai minimal atau nilai terendah yang harus dipenuhi setiap peserta.
Di dalam tes Sekolah Kedinasan, nilai ambang batas ini dibedakan untuk peserta umum dan peserta afirmasi.
Peserta Umum
TKP: 156
TIU: 80
TWK: 65
Peserta Afirmasi
Kemudian bagi peserta afirmasi, passing grade untuk SKD adalah berikut ini:
Nilai kumulatif SKD: minimal 281
Nilai TIU: minimal 55
Cek daftar nilai SKD IPDN 2023
Di bawah ini daftar nilai SKD IPDN 2023 bisa melalui link di bawah ini good luck:
Berikutnya dokumen laporan hasil SKD IPDN 2023 tersebut bisa dicek per lokasi tes, dan disajikan urut dari yang mendapatkan total Nilai SKD tertinggi ke yang terendah. **