Lpkpkntb.com– Presiden Joko Widodo angkat bicara mengenai dua menterinya yang didaulat sebagai pengurus Persatuan Sepak Bola Seluruh Indonesia (PSSI). Menurutnya, dua menteri itu tidak harus mundur.
“Yang paling penting, semuanya bisa mengatur waktu,” kata Jokowi kepada Wartawan di Indonesia Convention Exhibition (ICE) BSD, Tangerang Selatan, Jumat (17/2/2023).
Mantan Gubernur DKI Jakarta ini mengatakan beberapa menterinya juga merangkap jabatan sebagai ketua pengurus organisasi olah raga. Contohnya Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) Basuki Hadimuljono yang menjabat sebagai Ketua Persatuan Olahraga Dayung Seluruh Indonesia (PODSI).
Lalu, Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga sebagai ketua Pengurus Besar Wushu Indonesia (PBWI), Menteri Pertahanan Ketua Ikatan Pencak Silat Seluruh Indonesia (IPSI), dan Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan sebagai Ketua Persatuan Atletik Seluruh Indonesia (PASI).
Page: 1 2
Baru-baru ini, sebuah video tidak senonoh yang melibatkan seorang guru bernama Salsa dari Jember, Jawa…
LP KPK - Luwu Utara Wakil Ketua I DPRD Luwu Utara, Karemuddin, menerima tembusan surat…
Majelis Ulama Indonesia (MUI) mengindikasikan potensi perbedaan dalam penetapan awal puasa Ramadan 2025 antara pemerintah…
Manggarai, Badan Wakaf Indonesia (BWI) Kabupaten Manggarai menggelar acara ikrar wakaf yang berlangsung khidmat. Acara ini…
Mataram, NTB. Forum Rakyat NTB menggelar hearing ke Poltekkes Kemenkes Mataram guna mempertanyakan kejelasan proyek…
LP KPK, Luwu Utara – Forum Komunikasi LSM - PERS Kabupaten Luwu Utara kembali melayangkan…