Advertisements
Categories: Artikel

Aliansi Jurnalis Independen mengembalikan uang 10 Juta Dugaan Suap Ke LSM Kasta NTB Pemberitaan Penimbunan BBM di SPBU Meninting

Mataram – lpkpkntb. Uang  dengan nominal Rp 10 juta diserahkan Lembaga Bantuan Hukum  (LBH) Mataram selaku kuasa hukum AJI Mataram kepada perwakilan Kasta NTB, Abdul Hafiz Humaidi.

Ketua LSM Kasta NTB, Lalu Wink Haris menyampaikan permohonan maaf kepada korban dan AJI Mataram.

“Saya pribadi apabila yang saya lakukan malam itu diterjemahkan atau artikan berbeda. Secara pribadi saya menyampaikan permohonan maaf ke pribadi adinda dan ke media adinda. Ini juga sekaligus permintaan maaf kami secara kelembagaan,” katanya, Senin kemarin via telepon.

Wink Haris juga akan berupaya mengklarifikasi ke pihak-pihak lain untuk memulihkan nama baik Haris Mahtul.

Sementara itu, Aliansi Jurnalis Independen (AJI) Mataram mengembalikan uang dugaan suap ke Lembaga Swadaya Masyarakat (LSM)  Kasta NTB, Senin (5/9).

Direktur LBH Mataram Badaruddin menyampaikan, AJI Mataram telah menitipkan uang dugaan suap dari Ketua Kasta NTB, Lalu Wink Haris. Secara prosedural, AJI Mataram telah menempuh upaya yang diatur secara organisasi untuk pengembalian. Akan tetapi, yang bersangkutan tidak kooperatif.

“Kawan- kawan AJI sudah bersurat secara resmi dan telah diberikan waktu 1×24 jam untuk mengambil uang dugaan suap, tetapi tidak digubris,” jelasnya Badaruddin.

Page: 1 2

LP-KPK NTB KOMCAB KOTA MATARAM

Recent Posts

Waspada,,!!! Banjir dan Longsor Mengancam! NTB Siaga Bencana Hidrometeorologi

BMKG menyatakan wilayah Nusa Tenggara Barat (NTB) siaga bencana hidrometeorologi. BMKG Stasiun Klimatologi NTB menyebut…

6 jam ago

KPK, Ayo Turun! Gedung Sekolah di NTB Jadi Ladang Korupsi

Ketua Umum DPP Sasaka Nusantara, Lalu Ibnu Hajar, kepada Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Republik Indonesia…

14 jam ago

Gedung Sekolah Jadi Proyek Terkorup? Miliaran Hilang dalam Dugaan Skandal DAK NTB

Ketua Umum DPP Sasaka Nusantara, Lalu Ibnu Hajar, kepada Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Republik Indonesia…

17 jam ago

OTT Dikbud NTB: Pejabat dan Uang Rp 50 Juta Diamankan Polisi!

Polresta Mataram berhasil melakukan Operasi Tangkap Tangan (OTT) terhadap seorang pejabat penting di Dinas Pendidikan…

22 jam ago

Dugaan Proyek Asal Jadi, Jembatan Penghubung Lombok Tengah Hancur Sebelum Selesai

Lalu Ibnu Hajar Ketua Umum DPP Ormas Sasaka Nusantara NTB Investigasi Proyek Pembangunan Jembatan Penghubung…

22 jam ago

Gunung Emas Melimpah di Arab Saudi, Akankah Dunia Berada di Ambang Bencana?

Berita mengenai "Gunung Emas" di Arab Saudi telah menarik perhatian banyak orang, terutama yang mengaitkannya…

1 hari ago